polwan polres purwakarta Melaksanakan kegiatan Pengamanan Kampanye Pilkada Serentak

    polwan polres purwakarta  Melaksanakan kegiatan Pengamanan Kampanye Pilkada Serentak

    Pada hari Selasa, tanggal 8 Oktober 2024, mulai pukul 13.00 WIB hingga selesai, personel Polisi Wanita (Polwan) dari Polres Purwakarta melaksanakan tugas pengamanan dalam rangka Kampanye Pilkada Serentak Tahun 2024. Pengamanan ini dilakukan dalam rangka memastikan kelancaran dan keamanan kegiatan kampanye salah satu calon Wakil Bupati (Wabup) yang berlangsung di wilayah Purwakarta.

    Dengan penuh disiplin dan profesionalisme, Polwan Polres Purwakarta memantau situasi di lapangan, mengatur arus lalu lintas, serta memberikan rasa aman kepada peserta kampanye dan masyarakat sekitar. Selain itu, mereka juga menjaga ketertiban umum guna mengantisipasi potensi gangguan selama kampanye. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polres Purwakarta dalam mendukung kelancaran proses demokrasi yang aman dan tertib.

    Polres Purwakarta

    Polres Purwakarta

    Artikel Sebelumnya

    Pengecekan Ruang Tahanan Rutin Dilakukan...

    Artikel Berikutnya

    pengamanan kepolisian kegiatan sosialisasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Wakapolres Purwakarta, Dampingi Kombes Pol Jules Abast Pantau TPS Pilkada 2024.
    Bersama Forkopimda Purwakarta, AKBP Lilik Ardiansyah Lakukan Peninjauan Ke TPS
    Polda Jabar Terjunkan 21 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak

    Ikuti Kami